Tol Sibanceh Siap Dioperasionalkan

Pembangunan Jalan tol seksi IV Indrapuri - Blang Bintang

Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) telah menetapkan jalan tol Sigli-Banda Aceh (Sibanceh) seksi IV Indrapuri – Blang Bintang sepanjang 14 kilimeter yang merupakan bagian dari trans Sumatra telah memenuhi persyaratan laik operasi.

Pekerja melintas di gerbang tol Blang Bintang di Aceh Besar, Aceh, Senin (6/7/2020).
Kendaraan yang membawa pekerja memasuki pintu gerbang tol Indrapuri di Aceh Besar, Aceh, Senin (6/7/2020).
Pekerja mengukur jalan tol seksi IV Indrapuri – Blang Bintang di Aceh Besar, Aceh, Senin (6/7/2020).

Sumber –> antaranews.com